Polres Kediri Kota Gelar Binrohtal ‘Karomah’ terhadap Anggota

Date:

Kegiatan Binrohtal “KAROMAH” di Masjid Baiturrahim Mako Polres Kediri Kota. Kegiatan pada hari Kamis 04 Mei 2023 mulai pukul 08.00 Wib s/d 09.00 Wib.

Kegiatan Binrohtal ini bertempat di Masjid Baiturrohim Polres Kediri Kota telah dilaksanakan kegiatan Binrohtal KAROMAH ( Kamis Rohani dan Mental Sampai di Hati ) Polres Kediri Kota, diikuti -/+ 200 Personil.

Hadir dalam kegiatan, Wakapolres Kediri Kota, PJU Polres Kediri Kota, Ust. Mohammad Idris, S.Pd, Kapolsek jajaran Polres Kediri Kota, Anggota jajaran Polres Kediri Kota dan ASN Polres Kediri Kota.

Pelaksanaan kegiatan Binrohtal berdasarkan Surat Kapolda Jatim Nomor : ST/ 2954 //2011/ Ro SDM tanggal 22 November 2011 tentang kewajiban melaksanakan Binrohtal kepada anggota untuk meminimalisir pelanggaran anggota dan Rencana Kerja Polres Kediri Kota TA. 2023.

Bahwa kegiatan Binrohtal “KAROMAH” Polres Kediri Kota dilaksanakan setiap hari Kamis yaitu di Masjid Polres Kediri Kota (bagi yang beragama islam), di ruang aula Polres Kediri Kota (bagi yang beragama kristen).

Di ruang Data Polres Kediri Kota (bagi yang beragama Hindu) sebagai wadah untuk membentuk karakter angggota Polri khususnya personil Polres Kediri Kota sehingga dalam pelaksanaan tugas dapat dibekali dengan nilai-nilai agama terhindar dari perbuatan-perbuatan yang merugikan pribadi / keluarga, institusi dan masyarakat.

“Kegiatan berjalan aman, lancar dan terkendali,” ujar Kasi Humas Polres Kediri Kota Ipda Nanang S.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Atasi Macet Parah di Kappang, Kapolda Sulsel Perintahkan Bentuk Satgas Bersama

Atasi Macet Parah di Kappang, Kapolda Sulsel Perintahkan Bentuk...

Humas Polri Gelar Rakernis, Tingkatkan Kemampuan Hadapi Tantangan Nasional dan Global

Humas Polri Gelar Rakernis, Tingkatkan Kemampuan Hadapi Tantangan Nasional...

Strategi Humas Polri Menjaga Kepercayaan Publik

Strategi Humas Polri Menjaga Kepercayaan Public Divisi Humas Polri terus...

Rakernis Humas Polri 2024 di Surabaya, Donor Darah dan Solidaritas untuk Korban Bom

Rakernis Humas Polri 2024 di Surabaya, Donor Darah dan...